Skip to main content
NERDVANA

NERDVANA

By NERDVANA Project

Obrolan 4 butir mantan mahasiswa yang mencoba memberi gambaran bagaimana cara bertahan hidup di kehidupan kampus yang penuh kejutan. Bersama @ditobambang, @maxnicholai, @titacazily, dan @eulaliaczesarina, kami hadir untuk menemani malam minggu kalian. Apabila ada pendengar yang ingin berkolaborasi, silahkan email ke nerdvanaproject@gmail.com.
Available on
Google Podcasts Logo
Pocket Casts Logo
RadioPublic Logo
Spotify Logo
Currently playing episode

Episode 98. Serba Serbi BEASISWA LPDP

NERDVANAJan 02, 2024

00:00
17:20
Episode 98. Serba Serbi BEASISWA LPDP

Episode 98. Serba Serbi BEASISWA LPDP

Apa sih beasiswa LPDP itu? Gratis kah? Apa aja yang harus dipersiapkan? Tes nya apa aja? Bisa ambil kuliah di luar negeri? Semua pertanyaan itu ada jawabannya di obrolan kali ini. Selamat mendengarkan.

Jan 02, 202417:20
Episode 97. Trend Liburan FOMO Ala Gen-Z

Episode 97. Trend Liburan FOMO Ala Gen-Z

Masuk musim liburan gini, banyak tuh di sosial media, rekomendasi tempat liburan yang harus dikunjungi sebelum mencapai umur tertentu. Apa gara gara ini, para Gen-Z jadi pada ikut ikutan? Selamat mendengarkan.

Dec 23, 202313:21
Episode 96. Dosen MENOLAK Memberi Materi Kuliah

Episode 96. Dosen MENOLAK Memberi Materi Kuliah

Sebagai mahasiswa, kita itu boleh dong meminta materi kuliah sebagai bahan tambahan untuk belajar? Lah terus, kalau dosennya menolak, harus gimana dong? Selamat mendengarkan.

Dec 04, 202313:04
Episode 95. LOGO BARU GINI DOANG NIH?

Episode 95. LOGO BARU GINI DOANG NIH?

Selamat ULANG TAHUN NERDVANA. Sesuai tradisi nih, tiap bertambah umur, berubah pula logonya. Kali ini ide design logo datang dari Max. Tapi beneran gini doang nih? Selamat mendengarkan.

Dec 04, 202308:51
Episode 94. Maba Sekarang Harus DITERIAKIN?

Episode 94. Maba Sekarang Harus DITERIAKIN?

Mahasiswa baru sekarang ini tuh butuh dan harus banget buat dikerasin dan diteriakin. Tujuannya, supaya mereka tidak kurang ajar nantinya. Memang iya? Selamat mendengarkan.

Nov 08, 202307:25
Episode 93. KKN Dianggap SIMULASI Rumah Tangga?

Episode 93. KKN Dianggap SIMULASI Rumah Tangga?

Obrolan kali ini ada Dito dan Alia yang berbicara seputar KKN yang lagi trending, karena dianggap sebagai bentuk simulasi Rumah Tangga. Emang iya? Selamat mendengarkan.

Nov 02, 202312:34
Episode 92. Tips AMAN Berkendara Jarak Jauh

Episode 92. Tips AMAN Berkendara Jarak Jauh

Di episode sebelumnya, Nerdvana dan Bobby sudah berbicara tentang persiapan sebelum pulang kampung. Kali ini, kami bakalan berbicara tentang keselamatan di jalan. Selamat mendengarkan.

Oct 25, 202308:57
Episode 91. Tingkah NYELENEH Mahasiswi KKN

Episode 91. Tingkah NYELENEH Mahasiswi KKN

Diusir pas KKN? Belum juga sebulan, udah disuruh pulang aja ini peserta KKN. Kira kira bagaimana sih cara kita bersikap dan bertindak ketika ikut program KKN ini? Selamat mendengarkan.

Aug 16, 202315:44
Episode 90. Dosen KILLER: Beneran Serem?

Episode 90. Dosen KILLER: Beneran Serem?

Definisi "Killer" tuh sebenarnya apa sih? Tegas? Disiplin? Atau sekedar perawakannya aja yang seram dan bikin nyali ciut? Terus cara menghadapinya gimana dong? Selamat mendengarkan

Aug 15, 202313:59
Episode 89. Tips Pulang Kampung Naik Motor

Episode 89. Tips Pulang Kampung Naik Motor

Ada rencana mau pulang kampung? Baru pertama kali mau coba naik motor pas pulang nanti? Kali ini ada Bobby yang mau berbagi tips seputar persiapan pulang kampung yang aman dan nyaman, terlebih buat kamu yang baru pertama kali mau coba bepergian naik motor. Selamat mendengarkan.

Aug 06, 202316:28
Episode 88. Metode Belajar Pelajar Kupu Kupu

Episode 88. Metode Belajar Pelajar Kupu Kupu

Mahasiswa Kupu Kupu sih enak, punya banyak waktu luang buat belajar. Apa benar? Terus cara belajar tipe Kupu Kupu ini seperti apa? Selamat mendengarkan

Jul 28, 202305:12
Episode 87. Metode Belajar EFEKTIF Mahasiswi Ambis

Episode 87. Metode Belajar EFEKTIF Mahasiswi Ambis

Gimana sih cara belajar mahasiswi ambis ketika menghadapi ujian semester? Apa pakai metode kebut semalam juga gak ya? Selamat mendengarkan.

Jul 13, 202310:09
Episode 86. PENGORBANAN Menjadi Lulusan Tercepat

Episode 86. PENGORBANAN Menjadi Lulusan Tercepat

Kali ini Nerdvana kedatangan Alia, illustrator kami yang sudah resmi lulus di bulan Mei kemarin. Bukan hanya lulus, doi itu juga dinobatkan sebagai lulusan yang tercepat dan terbaik di angkatan dan jurusannya. Kira kira apa sih yang sudah doi korbankan demi mencapai itu semua? Selamat mendengarkan

Jun 24, 202313:48
Episode 85. Kriteria Dosen Idaman Mahasiswa Kura Kura

Episode 85. Kriteria Dosen Idaman Mahasiswa Kura Kura

Kali ini ada Max yang ikutan ngehalu, berandai andai dengan dosen idaman yang bisa mengerti segala kegiatan mahasiswa Kura Kura. Dosen seperti apa sih yang doi mau? Selamat mendengarkan.

Jun 11, 202309:26
Episode 84. Kriteria Dosen IDAMAN Mahasiswa Kupu Kupu

Episode 84. Kriteria Dosen IDAMAN Mahasiswa Kupu Kupu

Kali ada Dito yang ngajak kamu, para pendengar Nerdvana, buat ngehalu dan berandai andai seputar kriteria dosen idaman pelajar tipe Kupu Kupu. Apakah tipe dosen idealnya yang bakalan sering kasih anak didiknya pulang lebih awal gitu? Selamat mendengarkan.

May 11, 202304:21
Episode 83. STAR WARS Dan Godaan Anak Kuliah

Episode 83. STAR WARS Dan Godaan Anak Kuliah

Siapa sangka kalau godaan the dark side dalam waralaba Star Wars, ternyata bisa merembet dan mempengaruhi anak anak mahasiswa juga. Ga percaya? Dito dan Max ini contohnya. Godaan seperti apa sih yang dialami mereka berdua semasa kuliah? Selamat mendengarkan. May The Fourth Be With You!

May 03, 202315:34
Episode 82. Dosen DIANIAYA? Kok Bisa? #BicaraPendidikan2023

Episode 82. Dosen DIANIAYA? Kok Bisa? #BicaraPendidikan2023

Sempat ramai di awal tahun, berita tentang seorang dosen yang dianiaya oleh sejumlah oknum mahasiswa di Pontianak. Kali ini Nerdvana mencoba mencari tau, hal apa yang bisa dievaluasi dan ditingkatkan oleh kedua belah pihak, dengan harapan kasus serupa tak lagi terulang. Kalau sibuk mencari benar salahnya, mau sampai kapan? Selamat mendengarkan.

May 02, 202315:09
Episode 81. BERTAMU Ngobrolin Dosen Yang Bikin GEREGETAN

Episode 81. BERTAMU Ngobrolin Dosen Yang Bikin GEREGETAN

Obrolan kali ini ada Tita dan Max yang bacain cerita pendengar Nerdvana seputar pengalaman mereka berurusan dengan tingkah oknum dosen yang bikin geregetan. Ada yang bimbingannya ditinggalin, di PHP'in, dan sebagainya. Ada ada aja emang kelakuan para oknum dosen ini. Selamat mendengarkan.

Apr 30, 202309:04
Episode 80. Bangku Ideal Untuk Mahasiswa SUPER SIBUK

Episode 80. Bangku Ideal Untuk Mahasiswa SUPER SIBUK

Obrolan kali ini ada Max yang berbicara seputar dunia perbangkuan semasa kuliah. Biasanya mereka itu kan identik dengan kegiatannya yang banyak dan sibuk banget di kampus kan? Terus bangku yang ideal buat tipe Kura Kura dimana dong? Selamat mendengarkan.

Apr 23, 202311:47
Episode 79. Tingkah Laku DOSEN Yang Bikin Kesal

Episode 79. Tingkah Laku DOSEN Yang Bikin Kesal

Obrolan kali ini ada Max dan Tita yang bertukar pengalaman seputar kelakuan oknum dosen yang bikin kesal. Kira kira walaupun berbeda kampus, apakah ke'usil'annya tetap sama? Selamat mendengarkan.

Apr 21, 202311:14
Episode 78. Pilihan Bangku Buat Yang Doyan Ngobrol

Episode 78. Pilihan Bangku Buat Yang Doyan Ngobrol

Obrolan kali ini ada Tita yang bakalan berbicara seputar dunia perbangkuan semasa kuliah. Umumnya nih, tipe Kunang Kunang itu kan doyan banget buat ngobrol. Nah kira kira bangku mana sih yang ideal buat ngobrol tipis tipis di dalam kelas? Selamat mendengarkan.

Apr 13, 202306:43
Episode 77. Letak BANGKU Ideal Untuk Kupu Kupu

Episode 77. Letak BANGKU Ideal Untuk Kupu Kupu

Obrolan kali ini ada Ditto yang bakalan berbicara seputar dunia perbangkuan semasa kuliah. Kira kira mahasiswa tipe Kupu Kupu itu idealnya duduk di bangku yang mana ya? Emang apa sih manfaatnya dari memilih bangku ini? Selamat mendengarkan.

Apr 09, 202307:12
Episode 76. Asal Usul Kata FOOLS Pada April Fools' Day

Episode 76. Asal Usul Kata FOOLS Pada April Fools' Day

Obrolan kali ini ada Dito dan Max yang bakalan mencari tau asal usul kata FOOLS pada April Fools' Day. Kenapa kok dinamakan “FOOLS”? Apa karena kita terlihat bodoh pas kena prank? Selamat mendengarkan.

Apr 04, 202309:17
Episode 75. Mengenal Lebih Dalam Arti Kata "PRANK"

Episode 75. Mengenal Lebih Dalam Arti Kata "PRANK"

Obrolan kali ini ada Dito dan Max yang bakalan mencari tau arti dari keusilan yang kita kenal dengan sebutan PRANK. Apa sih artinya itu? Apa Cuma bikin kesel orang aja tujuannya? Selamat mendengarkan.

Apr 01, 202314:45
Episode 74. Rekomendasi UKM/HMJ Untuk Tipe Kunang Kunang

Episode 74. Rekomendasi UKM/HMJ Untuk Tipe Kunang Kunang

Obrolan kali ini ada Tita yang bakalan berbagi seputar UKM atau HMJ yang cocok untuk kamu, tipe Kunang Kunang. Biasanya sih anak Kunang Kunang itu doyan banget sama yang namanya ngobrol dan kumpul ramai ramai. Kalau gitu, pilih yang mana dong? Selamat mendengarkan.

Mar 29, 202307:33
Episode 73. Apakah Salah Pengajar Ketika Murid TAKUT Bertanya?

Episode 73. Apakah Salah Pengajar Ketika Murid TAKUT Bertanya?

Obrolan kali ini ada Dito dan Max yang bakalan mencari tau akibat dari banyaknya pelajar yang takut untuk bertanya atau bahkan menjawab pertanyaan. Kira-kira sebagai seorang pengajar, apa sih yang harus dilakukan untuk menumbuhkan antusiasme bertanya? Selamat mendengarkan.

Mar 25, 202316:41
Episode 72. REKOMENDASI UKM/HMJ Untuk Tipe Kupu Kupu

Episode 72. REKOMENDASI UKM/HMJ Untuk Tipe Kupu Kupu

Obrolan kali ini ada Ditto yang bakalan berbagi seputar UKM atau HMJ yang cocok untuk kamu, tipe Kupu Kupu. Emang sih, tipe Kupu Kupu dan organisasi itu agak bertentangan kalau dilihat dari teorinya. Tapi bukan berarti gak boleh ikut organisasi kan? Nah, kalau kamu bingung mau pilih yang mana, doi punya solusinya. Selamat mendengarkan.

Mar 19, 202309:45
Episode 71. Alasan Mahasiswa ENGGAN Untuk Bertanya

Episode 71. Alasan Mahasiswa ENGGAN Untuk Bertanya

Obrolan kali ini ada Dito dan bintang tamu kita, Ann, yang bakalan mencari tau alasan dibalik keengganan anak anak kuliah untuk bertanya ketika di dalam kelas atau jam pembelajaran efektif. Apa alasannya hanya karena takut sama dosen? Atau, ada alasan lain? Selamat mendengarkan.

Mar 14, 202318:20
Episode 70. REKOMENDASI UKM/HMJ Untuk Tipe Kura Kura

Episode 70. REKOMENDASI UKM/HMJ Untuk Tipe Kura Kura

Celotehan kali ini ada Max, yang bakalan berbagi seputar UKM atau HMJ yang cocok untuk kamu, tipe Kura Kura. Kalau kamu bingung mau masuk yang mana, nah doi punya pandangan tentang enak dan gak enaknya untuk masing masing organisasinya. Selamat mendengarkan.

Mar 11, 202310:57
Episode 69. TIPS Sebelum Memilih dan Masuk ke UKM/HMJ

Episode 69. TIPS Sebelum Memilih dan Masuk ke UKM/HMJ

Obrolan kali ini ada Dito dan bintang tamu kita, Ann, yang bakalan berbagi tips sebelum memilih dan masuk ke organisasi UKM / HMJ. Konon katanya nih, di tahun pertama aja, si Ann ini udah ikut lebih dari 1 organisasi mahasiswa. Emang ga capek tuh? Selamat mendengarkan.

Mar 09, 202316:31
Episode 68. Apa Sih Bedanya UKM dan HMJ itu?

Episode 68. Apa Sih Bedanya UKM dan HMJ itu?

Obrolan kali ini ada Dito dan Max yang bakalan berbicara tentang definisi dan perbedaan dari dua kegiatan organisasi mahasiswa di kampus, yaitu UKM dan HMJ. Kalau di kampus kalian, ada jenis kegiatan organisasi lain gak nih selain UKM dan HMJ? Selamat mendengarkan.

Mar 05, 202313:42
Episode 67. Kelakuan Cowo Yang Bikin Cewek ILFEEL Pas PDKT

Episode 67. Kelakuan Cowo Yang Bikin Cewek ILFEEL Pas PDKT

Obrolan kali ini ada Dito dan Tita yang ngomongin hal hal yang bikin cewe tuh ilfeel dan ga nyaman ketika cowo PDKT. Emang apa aja sih? Selamat mendengarkan.

Feb 26, 202311:33
Episode 66. BERTAMU Bacain Kisah Asmara Pendengar Semasa Kuliah

Episode 66. BERTAMU Bacain Kisah Asmara Pendengar Semasa Kuliah

Obrolan kali ini ada Dito dan Max yang bakalan bacain cerita dari para pendengar Nerdvana tentang pengalaman asmara mereka semasa kuliah. Ada yang ngeselin, bikin baper, macam macam pokoknya. Selamat mendengarkan.

Feb 24, 202319:18
Episode 65. FLIRTING Tips Buat Cinta Pertama Kamu

Episode 65. FLIRTING Tips Buat Cinta Pertama Kamu

Tau ga sih NERD People, kalau sepanjang minggu ini tuh dinamakan sebagai FLIRTING Week? Jadi nih, buat kamu yang masih bingung tentang gimana sih cara paling ampuh buat deketin cinta pertama kamu di kampus, kamu bisa temukan jawabannya di sini. Selamat mendengarkan.

Feb 15, 202312:27
Episode 64. SELF-LOVE Sebagai Obat PATAH HATI

Episode 64. SELF-LOVE Sebagai Obat PATAH HATI

Selamat Hari Kasih Sayang NERD People. Kali ini ada Dito dan Alia yang berbicara tentang pengalaman mereka berdua untuk mengatasi PATAH HATI. Loh kok ngomongin Patah Hati? Ya siapa tau ada dari kamu yang lagi sedih ya kan di hari ini? Nah, Nerdvana punya obatnya nih buat kamu. Selamat mendengarkan.

Feb 13, 202312:47
Episode 63. Tips Menyusun JAM Mata Kuliah Ala Kunang Kunang

Episode 63. Tips Menyusun JAM Mata Kuliah Ala Kunang Kunang

Obrolan kali ini ada Tita yang bakalan berbagi tips tentang bagaimana cara menentukan jam mata kuliah yang cocok untuk Mahasiswa/i Kunang Kunang. Kira kira nih, apakah jam nya itu lebih enak berdekatan atau berjauhan? Selamat mendengarkan.

Feb 11, 202308:00
Episode 62. Tips Menyusun JAM Mata Kuliah Ala Kura Kura

Episode 62. Tips Menyusun JAM Mata Kuliah Ala Kura Kura

Obrolan kali ini ada Max yang bakalan berbagi tips tentang bagaimana cara menentukan jam mata kuliah dan jadwal yang cocok untuk Mahasiswa Kura Kura. Kira kira nih, apakah jam nya itu lebih enak berdekatan atau berjauhan? Selamat mendengarkan.

Feb 08, 202308:54
Episode 61. Tips Menyusun JAM Mata Kuliah Ala Kupu Kupu

Episode 61. Tips Menyusun JAM Mata Kuliah Ala Kupu Kupu

Obrolan kali ini ada Dito yang bakalan berbagi tips tentang bagaimana cara menentukan jadwal atau jam mata kuliah yang cocok untuk Mahasiswa Kupu Kupu. Kira kira nih, apakah jam'nya itu lebih enak berdekatan atau berjauhan? Selamat mendengarkan.

Feb 02, 202310:48
Episode 60. Apa Itu Mahasiswi KUNANG KUNANG? Kuliah Malam Mulu?

Episode 60. Apa Itu Mahasiswi KUNANG KUNANG? Kuliah Malam Mulu?

Obrolan kali ini ada TIta yang bakalan bercerita seputar pengalamannya menjadi seorang Mahasiswi Kunang Kunang. Doi bakalan banyak bercerita tentang ciri ciri nya, kelebihannya, sampai kekurangannya menjadi seorang Mahasiswi Kunang Kunang. Selamat mendengarkan.

Jan 28, 202309:37
Episode 59. Perkara Ga Balas Chat Tapi Update Story

Episode 59. Perkara Ga Balas Chat Tapi Update Story

Obrolan kali ini ada Dito dan Max yang ngomongin tentang perilaku mahasiswa yang suka ga bales chat tapi malah update status atau story di saat yang bersamaan. Nah pas banget nih, kira kira kelakuan begitu tuh sopan ga sih antar mahasiswa? Selamat mendengarkan.

Jan 25, 202312:42
Episode 58. BERTAMU Ngobrolin KOMDIS Ngeselin

Episode 58. BERTAMU Ngobrolin KOMDIS Ngeselin

Obrolan kali ini ada Dito dan Tita yang bacain cerita pendengar Nerdvana seputar pengalaman mereka berurusan dengan KOMDIS (Komisi Disiplin) yang ngeselin dan rese. Mulai dari yang julid sampai yang beneran bikin naik darah, semua ada di sini. Selamat mendengarkan. (Terima kasih buat kalian yang sudah mau berbagi kisah dengan Nerdvana ya)

Jan 22, 202310:44
Episode 57. Apa Itu Mahasiswa KURA KURA? Mager Mulu Gitu?

Episode 57. Apa Itu Mahasiswa KURA KURA? Mager Mulu Gitu?

Obrolan kali ini ada Max yang bakalan bercerita seputar pengalamannya menjadi seorang Mahasiswa Kura Kura. Doi bakalan banyak bercerita tentang ciri ciri nya, kelebihannya, sampai kekurangannya menjadi seorang Mahasiswa Kura Kura. Selamat mendengarkan.

Jan 17, 202308:23
Episode 56. Apa Itu Mahasiswa KUPU KUPU? Kelayapan Mulu Gitu?

Episode 56. Apa Itu Mahasiswa KUPU KUPU? Kelayapan Mulu Gitu?

Obrolan kali ini ada Dito yang bakalan bercerita seputar pengalamannya menjadi seorang Mahasiswa Kupu Kupu. Doi bakalan banyak bercerita tentang ciri ciri nya, kelebihannya, sampai kekurangannya menjadi seorang Mahasiswa Kupu Kupu. Selamat mendengarkan.

Jan 14, 202308:41
Episode 55. Ngobrolin RESOLUSI, Beneran Dilakukan?

Episode 55. Ngobrolin RESOLUSI, Beneran Dilakukan?

Obrolan kali ini ada Dito dan Max yang ngobrolin RESOLUSI mereka berdua di tahun 2022 dan 2023. Pertanyaan sebenarnya sih cuma satu, memang RESOLUSI ini beneran dilakukan? Selamat mendengarkan.

Jan 12, 202312:11
Episode 54. Kilas Balik Illustrator NERDVANA

Episode 54. Kilas Balik Illustrator NERDVANA

Obrolan kali ini bercerita tentang kilas balik illustrator Nerdvana sepanjang tahun 2022. Dia bercerita tentang pengalaman yang berkesan dan memorable buat doi. Dan juga harapannya untuk tahun 2023 ini. Selamat mendengarkan.

Jan 10, 202316:18
Episode 53. Perkara TIRAI Jadi Berasa Tua

Episode 53. Perkara TIRAI Jadi Berasa Tua

Kali ini kami bakalan lanjutin obrolan tentang icon baru di dalam logo Nerdvana. Salah satunya adalah icon TIRAI. Gara gara ngobrolin tirai, kami bertiga jadi merasa tua. Kenapa tuh kira kira? Selamat mendengarkan.

Dec 26, 202212:12
Episode 52. Tita Ke'CANDU'an

Episode 52. Tita Ke'CANDU'an

Happy Second Anniversary NERDVANA. Kali ini kami bertiga bakal ngobrolin icon" yang ada di dalam logo NERDVANA yang mengarah ke berbagai kenangan sepanjang kami kuliah dulu. Di episode ini, kami ingat" lagi kenangan buruk yang bikin kuliah kami itu jadi gak menyenangkan. Bahkan, konon katanya Tita aja sampai kecanduan dan ga mau ngulangin lagi. Kenapa tuh? Selamat mendengarkan.

Nov 17, 202212:21
Episode 51. RESPEK Pas OSPEK

Episode 51. RESPEK Pas OSPEK

Angkatan kita dulu lebih berat dik. Emang masih jaman alasan kayak begitu? Sadar ga sih kalau bentuk senioritas yang semena mena itu juga dilakukan oleh penjajah di jaman kolonial dulu? Nah di episode kali ini, Dito dan Max bakalan banyak berbincang soal senioritas yang sering terjadi di kampus ketika ospek berlangsung. Selamat mendengarkan.

Aug 17, 202224:11
Episode 50. Harusnya Gua CATAT Nih

Episode 50. Harusnya Gua CATAT Nih

Udah mulai lupa lupa ingat materi kuliah? UAS yang lu merasa gampang tapi pas kerjain malah lupa semua? Tenang, kami punya solusinya.

Jul 31, 202210:52
Episode 49. Ngapain, MAS?

Episode 49. Ngapain, MAS?

Selamat Hari Raya Idul Fitri semuanya. Umumnya ketika libur Lebaran tiba, para mahasiswa rantau ini pada mudik kan? Tapi, mas-mas satu ini berbeda. Dia ke kampus, jongkok, diam, dan menghadap ke arah patung. Ngapain, mas? Selamat mendengarkan.

May 12, 202210:58