Skip to main content
POLSVOIS — A Journey Within

POLSVOIS — A Journey Within

By Paulinus Pandiangan

A monologue podcast on my personal self-dev journey. I talk about Stoicism, minimalism, a bit of psychology, grit, and little things of my interest.
Available on
Google Podcasts Logo
Pocket Casts Logo
RadioPublic Logo
Spotify Logo
Currently playing episode

Stoicism Series — Introduction

POLSVOIS — A Journey WithinAug 04, 2023

00:00
08:20
Stoicism Series — Introduction

Stoicism Series — Introduction

This episode looks at the essence of Stoicism, its key principles, its relevance in modern life, and the transformative impact it can have on people who want to navigate life's complexities with wisdom and equanimity.
Aug 04, 202308:20
Menjaga Kedamaian Pikiran

Menjaga Kedamaian Pikiran

Filsafat Stoikisme memang bisa membantu kita mengelola emosi dalam situasi yang sulit, tapi bukan berarti kita tidak bisa menarik diri dari sebuah situasi yang toksik. Stoikisme juga mengajar kita untuk kritis dan realistis! Silakan disimak episode yang penting ini.
Feb 14, 202307:31
Solvitur Ambulando! — Selesaikan dengan Berjalan Kaki!

Solvitur Ambulando! — Selesaikan dengan Berjalan Kaki!

Sharing singkat tentang aktivitas berjalan kaki santai untuk menunjang kreativitas dan kesehatan, fisik dan mental. Simak sampai selesai!
Feb 14, 202306:00
Tentang Niksen

Tentang Niksen

Apa itu niksen dan mengapa kita harus terampil mengambil jeda? Silakan disimak di episode ini, guys.
Feb 12, 202314:29
Sumur Kebaikan dalam Diri.

Sumur Kebaikan dalam Diri.

Bila berbagai hal di luar diri kita sedang tidak baik, kita tetap bisa menemukan kebaikan dalam diri kita yang terdalam, sepanjang kita mau menggalinya. Simak di podcast ini. ☺️
Oct 24, 202208:06
Balas Dendam dalam STOIKISME.

Balas Dendam dalam STOIKISME.

Bagaimana cara membalas dendam à la Stoikisme? Dengan menjadi pribadi yang baik! Simak di podcast ini. ☺️
Oct 24, 202207:17
Definisi Sukses dalam STOIKISME

Definisi Sukses dalam STOIKISME

Simak definisi sukses dalam Stoikisme yang sangat berbeda dengan metriks sosial yang umum di masyarkat.
Oct 21, 202212:31
Menerima Kesalahan Diri — Accepting Your Faults

Menerima Kesalahan Diri — Accepting Your Faults

Diri kita adalah diri yang selalu belajar menjadi lebih baik dari kesalahan-kesalahan di masa lalu. That's the best way we can get better — dengan belajar dari kesalahan dan menerima diri kita seutuhnya.
Oct 19, 202206:54
Konsep Flow dan Kesadaran Waktu

Konsep Flow dan Kesadaran Waktu

Episode ini membahas tentang konsep flow dalam psikologi positif dan bagaimana (ternyata) flow menjadi cara untuk melahirkan kesadaran penggunaan waktu (awareness of spent time) dalam Stoikisme.
Dec 21, 202118:38
Buku Kecil STOIKISME versi Audio

Buku Kecil STOIKISME versi Audio

Versi audio dari buku kecil STOIKISME yang telah saya publikasikan di blog paulinus.net. Buku ini berisikan 4 konsep dasar Stoikisme meliputi dikotomi kendali, premeditatio malorum, amor fati, dan memento mori. Selamat menikmati, guys! 🤗
Dec 15, 202140:17
Interpretasi Rasional dengan STAR

Interpretasi Rasional dengan STAR

Interpretasi rasional dalam kerangka STAR (Stop, Think, Assess, Respond) untuk menghasilkan respon yang lebih 'sehat' dalam menanggapi berbagai peristiwa atau pengalaman, dan tentunya, lebih baik dari interpretasi otomatis.
Dec 08, 202126:37
Penerapan Stoikisme di Situasi Pandemi

Penerapan Stoikisme di Situasi Pandemi

Teman-teman, di episode ini saya berbagi hal-hal pokok dalam bab Catatan Pandemi di buku Filosofi Teras karya Henry Manampiring. Di sini kalian bisa menyimak aplikasi filsafat Stoa dalam menghadapi situasi pandemi saat ini. Semoga berguna! 🤗
Dec 07, 202112:58