Skip to main content
Teh Poci

Teh Poci

By intan

Gw intan, di podcast ini gw ngomongin tentang hal random yang gw temuin di hidup gw..
Memang tidak sempurna tapi setidaknya gw mencoba menjadi lebih baik :)


Contact
email : intanpermatasari941018@gmail.com



Contact : intanpechanel@gmail.com
Available on
Apple Podcasts Logo
Overcast Logo
Pocket Casts Logo
RadioPublic Logo
Spotify Logo
Currently playing episode

Puisi tentang senja

Teh PociMay 04, 2020

00:00
00:47
Mengapa tidak ada yang memberi tahuku sebelumnya

Mengapa tidak ada yang memberi tahuku sebelumnya

Hallo temen temen 👋, pada kesempatan kali ini intan mau mereview buku tentang kesehatan mental. Untuk menjadi Avatar tentu saja kita harus mengendalikan diri kita dulu sebelum mengendalikan berbagai elemen. Semoga dengan membaca buku ini, kita bisa menjadi "Avatar" hehe...kalau nggak jadi juga gak papa, masing2 dari kita unik dan berharga ❤️
Mar 14, 202403:59
Seni untuk menghargai diri sendiri

Seni untuk menghargai diri sendiri

How to respect my self, buku ini aku temukan ketika lagi sedih2 nya. Saat seseorang memberikan masukan kepadaku..... yang setelah di pikir ternyata memang masukannya aku butuhkan. Buku ini mengenai harga diri, kita tau kalau menata harga diri memang tidak mudah....tapi ada baiknya di coba. Semoga bermanfaat ya ❤️
Jan 24, 202404:03
Efek relaksasi dari mendengarkan alquran

Efek relaksasi dari mendengarkan alquran

Beberapa orang mungkin mengalami kekhawatiran, ada beberapa yang bisa mengatasinya ada yang masih bingung.
Di podcast ini ada beberapa penjelasan mengenai cara relaksasi dan semoga dapat membantu mu menjadi lebih tenang dan mengatasi kekhawatiran mu





.....
Meskipun aku sudah mengucapkan terimakasih secara langsung, izin kan aku mengucapkan terimakasih sekali lagi karena sudah mendengarkan ku
Semoga temen2 semua di beri ketenangan dan di mudahkan dalam berbuat baik
Dec 07, 202304:37
efek pelukan orang tua dan bayi

efek pelukan orang tua dan bayi

Efek yang terjadi ketika bayi dan orang tua berpelukan
Penasaran ???





Rindu ~
Oct 27, 202304:41
Menjaga kesehatan & kesegaran

Menjaga kesehatan & kesegaran

Materi ini di ambil dari buku buya hamka yang judulnya tasawuf modern.

Ya... Walaupun podcast ini belum menghasilkan cuan, boleh nggak kalo aku minta doa nya pendengar sekalian...

Semoga kebaikannya kembali dengan berkali kali lipat ❤
Sep 20, 202305:16
Boleh marah nggak?

Boleh marah nggak?

Sorry ya.. Seperti nya di episode ini suaraku agak serak dan bindeng Hehe
Di episode ini aku mau ngomongin soal marah, sama amarah yang di tahan...
Aug 23, 202308:28
Cara biar emphatic

Cara biar emphatic

Yaaa.... Kadang kita ngerasa ada beberapa orang yang tidak kita mengerti, kadang sampe ngembatin "sebenarnya dia kenapa sih??? "
Nah di sini kita bakalan ngomongin soal emphatic, biar kita makin paham satu sama lain..
Ya kan 🤗
Aug 04, 202305:04
Cara lain buat ngecek anemia

Cara lain buat ngecek anemia

Kita tau kalau sebenarnya sudah ada ilmu dan alat untuk mengecek anemia, tapi ternyata ada cara lain yang bisa kita pakai lohh... Mau tau?? Jangan di skip ya 🙂
Jul 03, 202305:04
Hubungan antara serat makanan, asupan cairan dan life style dgn gejala pencernaan dan hasil kehamila

Hubungan antara serat makanan, asupan cairan dan life style dgn gejala pencernaan dan hasil kehamila

Ternyata apa yang di makan atau di minum ibu hamil, ngefek ke beberapa gejala pencernaan dan mempengaruhi hasil kehamilan... Kog bisa ya
Dec 21, 202209:35
Ibu hamil mengobati diri sendiri

Ibu hamil mengobati diri sendiri

Kadang ada beberapa keluhan yang sering di alami oleh ibu hamil, biar lebih cepat di tangani biasanya beberapa bumil mengobati diri sendiri tanpa ke tenaga kesehatan... Lebih lengkapnya bisa di dengar di episode ini ya.. ^^
Dec 06, 202204:37
Jalaludin rumi

Jalaludin rumi

Akhir2 ini lagi terpesona sama jalaludin rumi, kata katanya MasyaAllah.. Coba deh dengerin
Nov 20, 202201:48
Memanjatkan doa,melampaui batas jika ikut campur setelahnya

Memanjatkan doa,melampaui batas jika ikut campur setelahnya

Tentang doa, di podcast kali ini aku membacakan salah satu part dari buku "terapi rumi"
Nov 03, 202205:35
Anemia pada ibu hamil?? Kamu nggak sendiri kog

Anemia pada ibu hamil?? Kamu nggak sendiri kog

Ibu hamil itu normal kog kalau mengalami anemia bahkan ada patokan khusus buat ibu hamil yang mengalami anemia
Sep 27, 202205:26
Biskuit daun kelor untuk ibu hamil

Biskuit daun kelor untuk ibu hamil

Ngerasa nggak sih kalau makan tablet fe agak mual gitu.. Ternyata moringa atau daun kelor bisa nih jadi pengganti fe,... Ini nih penelitian nya #ibuhamil #anemia #zatbesi
Jul 12, 202207:11
Bayi mengenal rasa jauh sebelum dia lahir

Bayi mengenal rasa jauh sebelum dia lahir

Pernah dengar nggak ?? Ibu menyusui di larang untuk makan A, B, C dengan alasan nanti bayinya takut jadi kembung. Temukan jawabannya secara ilmiah di podcast ini :)
May 25, 202210:23
Bersyukur yukk selama 5 hari

Bersyukur yukk selama 5 hari

Asli... Bersyukur itu tag semudah di kata kata, tapi ternyata membuat beberapa kejutan
Apr 08, 202207:47
Hubungan accupresure dengan Postpartum blues

Hubungan accupresure dengan Postpartum blues

Kita semua tahu bahwa, setelah melahirkan ada beberapa hal yang tidak sesuai harapan dan terkadang membuat kita * eh ibu nifas deng, merasa tidak baik baik saja. Coba deh dengerin ini siapa tau bisa membantu muengurangi rasa tidak baik baik saja
Mar 25, 202204:57
Hujan

Hujan

azzura sang penikmat hujan, menikmati hujan dengan caranya yang sederhana
Mar 09, 202203:18
Tidak bisa makan bakso

Tidak bisa makan bakso

Ngobrol sama orang asing dan ternyata malah dapet pelajaran,
Feb 22, 202206:03
Lamaran~

Lamaran~

Ini buat kamu pejuang lamaran.. Lamaran pekerjaan maksudnya
Feb 11, 202204:13
Tersinggung

Tersinggung

Jangan tersinggung please
Feb 07, 202204:32
Kata kakak

Kata kakak

Beberapa kata kakakku yang di sengaja untuk menasehatiku dengan sederhana
Jan 15, 202203:09
BEDA

BEDA

Berbeda: beberapa orang enggak percaya diri ketika terlihat berbeda, padahal sedikit berbeda lebih baik loh . ~ hujan yang membersamai
Jan 08, 202203:56
Aku bertumbuh dengan caraku

Aku bertumbuh dengan caraku

Di sini aku menceritakan tentang proses tumbuh yang berbeda antara mahluk satu dengan mahluk lainnya, perbedaan ini membuat satu sama lain menjadi saling melengkapi
Dec 22, 202103:59
Hal ini mengubah Sabrina

Hal ini mengubah Sabrina

Sabrina, seorang gadis berumur 20an yang lagi sibuk sibuknya mulai berubah karena melakukan hal ini. Salah satu kalimat yang dia katakan : " Dia ada ketika beberapa orang mengambil jarak"
Nov 21, 202106:35
Mbah utiii

Mbah utiii

Di sini aku bercerita tentang pengalamanku menemui mbah Putri yang tinggal sendiri... Terasa sepi.... #menua #ceritasebelumtidur #semakintua #orangtua #kisah #sendu
Nov 01, 202105:34
Ibuk mu sering marah?

Ibuk mu sering marah?

Apakah kamu sering di marahin sama ibuk mu? Apakah beliau menunjukkan beberapa tanda yang berbeda dari tahun -tahun sebelumnya? .. Wah.. Jangan -jangan beliau sedang mengalami gejala monopause. Apa sih monopause? Simak yukk .. Langsung di play aja #ibu #marah #monopause
Oct 24, 202104:13
Dari pandemi aku belajar

Dari pandemi aku belajar

Sebenernya kurang ajar ya corona datang pas lagi sayang2nya *eh, jadi merubah kebiasaan kita. Namun dari sisi lain kita bisa mengambil hikmah dan pelajaran yang berharga. Berbaik sangka #pandemi #kesehatan #mentalhealth #sehatfisik #sehatjiwa #kreatif #masak #covid #podcastkesehatan
Oct 18, 202107:24
Cara mengatasi stress

Cara mengatasi stress

Terkadang kita terlalu berlarut larut dalam stress dan lupa kalo ternyata itu berdampak buruk pada tubuh, jangan khawatir .... Di sini kita sama2 mengendalikan stress dan sama2 jadi orang yang lebih baik .... Soryy ya di akhir rekaman ada kejadian tidak mengenakkan dan enggak aku edit hehe
Sep 25, 202106:58
Terhubung kembali

Terhubung kembali

Ayah dan anak ini membicarakan tentang kehidupan dan ada sedikit perbedaan pendapat antara keduanya sehingga membuat keduanya terluka .... Namun.... aku harap kamu penasaran dan mendengarkan cerita lengkapnya #kisah #ceritasebelumtidur #ceritapendek #cerita #ayah #anak
Aug 24, 202104:19
Kursi biru

Kursi biru

Ini kisah si kursi biru yang berbeda namun ternyata ada rencana indah di balik ini semua
Jun 28, 202102:35
Inikah rizki yang kau cari ??

Inikah rizki yang kau cari ??

Di episode kali ini kita bakal ngomongin soal rizki dan semoga dengan mendengarkan ini aku, kamu dan kita semakin mensyukuri hidup serta menjalani hidup dengan penuh arti
May 23, 202109:51
Overthinking ala sapi

Overthinking ala sapi

Ruminasi : cara berpikir yang meniru sapi dan akhirnya membuat overthinking
Apr 21, 202102:45
10 cara mengatasi susah tidur

10 cara mengatasi susah tidur

Seperti yang aku janjikan sebelumnya, kali ini aku ngebahas soal cara mengatasi gangguan tidur dari sumber yang berbeda. Kali ini lebih banyak loh.. Semoga bermanfaat dan tidurmu tak bermimpi ya .. Sember : overcoming sleep problem Written by Dr. Claire Doyle, Clinical Psychologist, and Dr. Jane Hutton,
Consultant Clinical Psychologist.
Apr 15, 202113:10
Tanda penyakit jiwa dan tanda sembuhnya : buya hamka

Tanda penyakit jiwa dan tanda sembuhnya : buya hamka

Dalam buku buya hamka yang berjudul lembaga budi, di situ di bahas tentang tanda seseorang terkena penyakit di jiwanya dan tanda sembuhnya yang terkadang beberapa orang nggak sadar kalau dia lagi "sakit"
Apr 05, 202107:38
Efek yang terjadi ketika kamu mengalami gangguan tidur/insomnia

Efek yang terjadi ketika kamu mengalami gangguan tidur/insomnia

Beberapa efek ini kadang di alami oleh beberapa orang dan kadang kita mudah menilai orang jahat karena hal ini padahal sebenarnya dia butuh bantuan karena mengalami masalah tidur
Apr 03, 202101:47
Penyebab susah tidur / insomnia

Penyebab susah tidur / insomnia

Ternyata ini nih penyebabnya nggak bisa tidur, bangun terlalu pagi dan kualitas tidur yg nggak bagus
Mar 31, 202103:05
Jangan Bersedih tapi jangan pura pura bahagia

Jangan Bersedih tapi jangan pura pura bahagia

Beberapa orang mungkin mudah untuk move on dari rasa sedihnya tapi beberapa yang lainnya nggak bisa move on dari rasa sedihnya. Aku tak meminta untuk mengabaikan rasa sedihmu tapi aku juga tak menyarankan mu berlarut dalam sedih
Mar 30, 202105:33
Bahagia???

Bahagia???

Dulu aku pikir bahagia hanya ketika aku bisa mendapatkan apa yang aku targetkan, tapi ternyata beberapa alim mengartikan bahagia seperti ini
Mar 08, 202105:52
Lombok /cabe / chili ternyata berhubungan dengan darah tinggi

Lombok /cabe / chili ternyata berhubungan dengan darah tinggi

lombok /cabe / chili yang aku tahu cuman di gunakan untuk bikin sambel / temen makan tapi di china ternyata ada yang meneliti hubungan cabe dengan tekanan darah tinggi . Kog bisa ?? Penasaran? Dengerin sampe habis yakk
Mar 01, 202108:09
#kisahsinten :jalan yang di tutup

#kisahsinten :jalan yang di tutup

Beberapa jalan di tutup dan kadang aku merarapinya tapi ternyata aku salah
Feb 22, 202103:12
Gadis tersesat

Gadis tersesat

Ada seorang gadis yang yang bingungan dan susah banget buat ngapalin jalan, suatu ketika dia mau nggak mau harus melewati jalan baru... Akhirnya??? Dengerin sampai habis ya guys
Feb 22, 202106:04
Infeksi saluran kemih pada ibu hamil diatasi dengan Vitamin D

Infeksi saluran kemih pada ibu hamil diatasi dengan Vitamin D

Ibu hamil karena perubahan fisiologisnya sering mengalami infeksi saluran kemih. Ternyata vitamin D bisa mengatasi keluhan ini, kog bisa?? Mau tau lebih lanjut ?? Dengerin sampe habis yakk
Feb 02, 202106:04
Efek akupresure pada pengurangan obesitas pada anak

Efek akupresure pada pengurangan obesitas pada anak

Obesitas dari tahun ke tahun meningkat, banyak cara yang di lakukan untuk mengatasinya mulai dari jaga makan, gaya hidup, olahraga dan alternatif. Pada podcast ini ngebahas cara alternatif dengan menekan beberapa titik di telinga.
Jan 22, 202106:25
Madu tualang berguna juga untuk mengurangi stress saat hamil

Madu tualang berguna juga untuk mengurangi stress saat hamil

Di podcast ini aku membacakan salah satu jurnal yang meneliti tentang hubungan madu tualang dengan stress yang di aplikasikan pada tikus yang sedang hamil
Dec 27, 202004:26
Kembali padaa tuhan :jalaludin Rumi

Kembali padaa tuhan :jalaludin Rumi

Puisi sufi yang membuat hatiku terpaut
Dec 27, 202001:39
#kisahsinten: Sunyi

#kisahsinten: Sunyi

Sebuah kisah tentang seseorang yang menerima tuduhan palsu dan terpaksa harus berada di dalam penjara namun ternyata dia menemukan sesuatu
Dec 19, 202003:43
Konsumsi Suplemen asam folat selama hamil

Konsumsi Suplemen asam folat selama hamil

Selama hamil beberapa ibu hamil di resepkan beberapa vitaman salah satunya adalah asam folat, zat ini di teliti bisa mengirangi kejadian NTDs.. Apa iti NTDs?? Yukk simak episode ini :) #asamfolat #ibuhamil #trimesterawal
Dec 08, 202003:32
Jeda

Jeda

Beberapa orang butuh "jeda" agar tidak jenuh dan meniknati hidup
Nov 20, 202001:34
Manfaat madu yang jarang di bahas

Manfaat madu yang jarang di bahas

Aku pernah menyepelekan madu dan menganggapnya sebagai alternatif pengobatan yang kurang memberikan efek, ternyata banyak penelitian yang memyatakan kalau madu bisa di gunakan sebagai obat dan beberapa kegunaanya yang membuatku tercengang
Nov 03, 202011:16