Skip to main content
Honest to Goodness Thoughts

Honest to Goodness Thoughts

By Vai

Ini adalah podcast yang dipandu oleh Vai (@hivai) yang bakal membahas tentang self-empowerment, relationship dan juga lifestyle. Setiap topik yang dibahas mempunyai tujuan untuk mencari kejujuran yang substansial namun dibawakan secara santai.

Kalau ada pertanyaan atau ide topik untuk dibahas, bisa dm ke IG @hivai

Thank you so much and let's talk about something unprentious!

xoxo
Vai
Available on
Apple Podcasts Logo
Overcast Logo
Pocket Casts Logo
RadioPublic Logo
Spotify Logo
Currently playing episode

Menjadi Vegan, Vegetarian atau Pescatarian

Honest to Goodness Thoughts Sep 20, 2019

00:00
16:33
Self Concept

Self Concept

Memiliki Self Concept yang baik dan positive akan membuat hidup kita lebih powerful. Apa itu Self Concept dan apa fungsinya dalam kehidupan kita? Semuanya akan dibahas disini. Happy listening :)

Oct 04, 201924:31
Guilty Pleasure or Just a Pleasure?

Guilty Pleasure or Just a Pleasure?

Kenapa kita harus merasa bersalah ketika kita melakukan hal-hal yang kita sukai dan nggak merugikan orang lain? Is there such thing as Guilty Pleasure? Find the answer in this episode! Have fun :)

Sep 28, 201911:16
Menjadi Vegan, Vegetarian atau Pescatarian

Menjadi Vegan, Vegetarian atau Pescatarian

Sering kali orang masih ngga bisa bedain Vegan dan Vegetarian, dan mungkin juga belum paham apa itu Pescatarian. Semuanya akan dijelasin secara simpel disini plus juga alesan kenapa orang memilih untuk mengadaptasi pola makan tersebut. Semoga bermanfaat and hope you all love it!

Sep 20, 201916:33
Kenapa Harus Traveling?

Kenapa Harus Traveling?

Gue bakal ngebahas kenapa kita harus traveling dan apa sih esensi dan tujuan dari traveling itu sendiri? Dan kali ini gue ditemenin sama temen baik gue Stephani Damaica (@cchampagnesupernovaa) yang so far udah berkelana ke 27 negara. Semoga bisa menginspirasi and hope you all enjoy it!
Sep 13, 201929:57
Happy Hormones

Happy Hormones

Apa fungsi dari hormon bahagia di dalam tubuh kita dan gimana juga cara memproduksinya? Kenapa juga hormon ini bisa membantu mereduksi stress dan mengantisipasi depresi? Semuanya akan dibahas di episode kali ini. Hope you all find this useful :) Enjoy!

Sep 12, 201923:14
Be Honest to Goodness

Be Honest to Goodness

Welcome to Honest to Goodness Thoughts! Di episode pertama HTGT ini, gue ngejelasin purpose gue ngebuat podcast ini yaitu to empower people to be real, being honest with them self, and simply to be who they are. Gue juga ngasih analisa gue kenapa di Indonesia somehow sulit untuk bisa merdeka untuk menjadi diri sendiri dan menjalankan kehidupan dengan sejujur-jujurnya.  I hope you all enjoy it!

Sep 08, 201924:60