Skip to main content
PROGRESS PODCAST

PROGRESS PODCAST

By LPM Progress

Siaran suara ini adalah bentuk konten kreatif dari UKM LPM Progress.
Available on
Apple Podcasts Logo
Overcast Logo
Pocket Casts Logo
RadioPublic Logo
Spotify Logo
Currently playing episode

Part of sexism

PROGRESS PODCASTApr 18, 2020

00:00
09:08
Ekspektasi vs Realita Kuliah

Ekspektasi vs Realita Kuliah

Apa benar kuliah itu akan selamanya lebih bebas dan mudah?

Sebelum kamu berharap banyak, coba cek dulu beberapa ekspektasi yang kadang tidak sesuai dengan realita di kehidupan nyata ini.

Yuk dengarkan Progress Podcast sekarang!
Dec 31, 202318:17
Semakin Dewasa, Circle Pertemanan Semakin Mengecil

Semakin Dewasa, Circle Pertemanan Semakin Mengecil

Pernah ngerasa gak teman-teman kamu yang dulu satu circle, lama kelamaan menghilang?

Circle bisa diartikan sebagai kelompok pertemanan, kumpulan pertemanan dan pergaulan yang terbatas. Kebanyakan circle pertemanan sering disebut terbatas karena pertemanan ini biasanya memiliki kesamaan di antara orang-orang di dalamnya.

Nah, kenapa ya semakin umur kita bertambah, circle pertemanan kita semakin mengecil?

Yuk dengarkan Progress Podcast sekarang!
Oct 27, 202314:56
Threads vs Twitter: Media Sosial Kini

Threads vs Twitter: Media Sosial Kini

Kemunculan aplikasi Threads membawa wacana tentang masa depan media sosial, nasib Twitter, dan perang Elon Musk Vs Mark Zuckerberg. Yuk dengarkan Progress Podcast sekarang!
Aug 30, 202316:52
Ghosting Dalam Hubungan

Ghosting Dalam Hubungan

Pernah jadi korban ghosting?

Ghosting atau pemutusan hubungan secara tidak langsung adalah pemutusan akses komunikasi yang dilakukan oleh pelaku secara tiba-tiba maupun perlahan tanpa diikuti penjelasan terhadap korban. Ghosting memberikan dampak negatif karena dapat menimbulkan beragam spekulasi, emosi negatif, dan distres.

Nah, gimana sih caranya bangkit dari keadaan setelah di-ghosting?

Yuk dengarkan Progress Podcast sekarang!
Jul 15, 202314:49
Work Life Balance

Work Life Balance

Halo sobat progresif! Pernah dengar istilah Work Life Balance? Sebagai mahasiswa tentunya kita sering mengunakan Sistem Kebut Semalam (SKS). Nah, apakah kebiasan kita mengunakan SKS ini efektif dan mencerminkan Work Life Balance? Yuk dengarkan Progress Podcast sekarang!

#PROGRESSHARIINI#LPMProgress#Progres Podcast #Worklifebalance
Jun 01, 202314:44
Lebaran: Laburan, Leburan, Luberan, dan Liburan

Lebaran: Laburan, Leburan, Luberan, dan Liburan

Perayaan lebaran Idul Fitri sudah menjadi budaya bangsa dan punya tradisi yang berkembang di masyarakat.
Lalu, apa sih makna lebaran sebenarnya?.

Yuk dengarkan Progress Podcast sekarang!
Apr 25, 202311:12
Tradisi dan Kebiasaan Saat Puasa

Tradisi dan Kebiasaan Saat Puasa

Bulan Ramadhan bagi masyarakat muslim Nusantara bukan hanya sebagai bulan istimewa, yang tidak hanya semarak dengan beragam amal ibadah, namun juga kaya dengan tradisi dan kebiasaan.

Yuk dengarkan Progress Podcast sekarang!
Apr 06, 202318:44
Hari Valentine, Perayaan Asmara yang Dikomersialkan

Hari Valentine, Perayaan Asmara yang Dikomersialkan

Halo Sobat Progressif!
Gimana nih merayakan hari valentine versi kamu kemarin? Tukeran kado, bunga dan coklat identik banget ya sama perayaan hari valentine. Tapi, jadi sadar nggak sih kalau hari valentine itu adalah perayaan asmara yang dikomersialkan? Daripada penasaran, langsung aja yuk, dengarkan Progress Podcast sekarang!
Mar 01, 202305:33
Teaser Progress Podcast

Teaser Progress Podcast

Progress Podcast hadir kembali untuk menyapa Sobat Progressif. LPM Progress punya kejutan baru loh buat pendengar setia Progress Podcast. Kira-kira apa yaaa? Dari pada penasaran, langsung aja yuk dengarkan sekarang.

Nantikan terus karya-karya Progress Podcast selanjutnya. So, stay tune!
Feb 14, 202300:59
FoMO (Fear of Missing Out)

FoMO (Fear of Missing Out)

Halo Sobat Progresif!

Pasti kalian pernahkan ikut-ikut gaya yang lagi trending saat ini? Atau Pernah ketinggalan trend dengan orang lain? atau enggak sama sekali ikut trend? Ternyata nama lain dari kata "ikut-ikutan trend" ini disebut FoMo loh. Nah, Sobat Progresif tahu enggak si arti dari FoMo? Atau jangan-jangan justru baru denger kata FoMo?

Dari pada bingung mencari arti dari FoMo. Lebih baik, dengerin progress podcast berikut yuk!


Apr 15, 202210:13
Healing kok hilang?

Healing kok hilang?

Halo Sobat Progressif!

Sebentar lagi kita masuk ke semester genap nih. Libur semester seperti ini kayaknya lebih banyak digunakan orang-orang buat healing ya?

Omong-omong soal healing, Sobat Progressif biasa healing dengan melakukan apa nih? Orang-orang kok semakin banyak juga ya yang menggunakan kata healing? Sebenarnya healing itu apa sih?

Nah, daripada kita sibuk menebak-nebak apa itu healing, kita dengerin aja yuk Progress Podcast!

Mar 01, 202211:17
Diskriminasi Terhadap Penderita HIV Aids

Diskriminasi Terhadap Penderita HIV Aids

ODHA atau orang yang terjangkit HIV seringkali dapet stigma dan diskriminasi dari masyarakat bahkan tenaga kesehatan.

Mulai dari pandangan sinis, penolakan, bahkan enggan untuk bersentuhan. 


Diskriminasi bahkan sanksi sosial terhadap penderita HIV/AIDS telah menjamur diberbagai belahan dunia, termasuk di Indonesia.


Dan benar gak sih, kalo orang pengidap HIV/AIDS itu bisa menularkan orang lain dengan cara yang mudah bahkan hanya dengan cara di sentuh?


Buat kalian yang penasaran yuk simak podcast diatas.


#HIVAIDS

#DiskriminasiHIV/AIDS

#PodcastProgress

#KontenKreatorProgress

#LPMProgress

Dec 03, 202156:01
Jangan Takut Bermimpi

Jangan Takut Bermimpi

Dare to Dream - Berani Bermimpi


Sobat progressif pasti punya banyak mimpi, terkadang ketika memasuki waktu overthinking pun pernah berfikir "Aku punya banyak mimpi nih, Tapi kok susah ya buat mencapai mimpi itu" 


Gak usah sedih dan bimbang, ada podcast terbaru dari Progress tentang tips tips untuk mencapai mimpimu.


Yuk simak Progress Podcast berikut ini!


#LPMPogress

#KontenKreator

#ProgressPodcast

#BeraniBermimpi

#JaganTakutBermimpi

Oct 26, 202108:14
Fast Fashion

Fast Fashion

Hallo Sobat Progressif !! 👋 


Kalian pernah gak sih ngerasain sudah beli baju banyak, tapi hasrat ingin membelinya kembali? Hemm padahal baju yang kalian sudah beli itu tidak semuanya terpakai. 


Nah buat kalian yang sering beli baju, coba deh bijak lagi untuk membelinya, karena itu bisa saja menyebabkan limbah tekstil yang semakin banyak dan bertambah atau bisa disebut "Fast Fashion". Untuk selengkapnya yuk simak podcast berikut ini. 


#FastFashion

#ProgressPodcast

#Podcast

#LPMProgress

#KontenKreatorProgress

May 12, 202134:08
Emotional Burnout

Emotional Burnout

Hallo sobat progressif!! 👋


Kalian pernah ga sih stres serta kelelahan fisik dan emosional, yang mengakibatkan menurunnya efektivitas kegiatan sehari-hari serta berkurangnya rasa tanggung jawab terhadap diri sendiri maupun kegiatan yang sedang dilakukan?


Nah, tahukah kalian bahwa itu dinamakan "Emotional Burnout" atau emosi yang berlebihan. Untuk selengkapnya, simak podcast berikut ini yuk!


#EmotionalBurnout

#ProgressPodcast

#Podcast

#LPMProgress

#KontenKreatorLPMProgress

Apr 05, 202113:48
Prokrastinasi

Prokrastinasi

Halo,sobat progressif! 👋🏻


Siapa nih yang udah ga sabar nunggu Progress podcast? Kali ini kami kembali dengan mengangkat topik prokrastinasi.


Ada yang udah tau belum nih, apa itu prokrastinasi? prokrastinasi berarti tindakan mengganti tugas berkepentingan tinggi dengan tugas berkepentingan rendah, sehingga tugas penting pun tertunda. 


Yuk! Untuk lebih jelasnya simak Progress Podcast bersama podcaster kami Anya dan Ara.


#Prokrastinasi

#ProgressPodcast

#Podcast

#LPMProgress

Feb 13, 202105:45
Inner Child

Inner Child

Inner Child • Halo, sobat progressif!👋


Siapa nih yang udah enggak sabar nunggu Progress Podcast? Kali ini, kami kembali dengan mengangkat topik tentang Inner Child. 

Akhir-akhir ini mungkin kalian udah sering mendengar istilah ini. Menurut sobat progressif, kira-kira apa sih Inner Child itu?

Yuk! Untuk lebih jelasnya, kita simak Progress Podcastnya bersama podcaster kami dan narasumber Ibu Ade Ubaidah, M.Psi., Psikolog.


#InnerChild

#ProgressPodcast

#Podcast

#Psikologi

#LPMProgress

Dec 31, 202041:00
Silent Treatment

Silent Treatment

Halo, sobat Progressif!👋

Podcast kali ini kami akan membahas seputar "Silent Treatment" yang sering terjadi di sekitar kita. 

Pembahasannya menarik banget karena ada sobat progressif yang bersedia membagikan kisahnya serta kami menghadirkan pula narasumber yaitu Ibu Evi fitriyanti, M.Pd. Kons, selaku Dosen BK dan Konselor UPBK Unindra.

Wah, tunggu apalagi, yuk dengarkan sekarang juga! 

LPM Progress

Kritis, Ilmiah, dan Demokratis 

#Podcast

#LPMProgress

#SilentTreatment

Nov 17, 202023:55
Beauty Privilege

Beauty Privilege

"Beauty Privilege" [Progress Podcast]• Pernah gak sih kalian ngelihat sesorang yang punya paras rupawan dapat perlakuan lebih istimewa di society dari pada yang parasnya biasa-biasa aja gitu? 

Atau, kalian setuju gak sih kalo punya paras rupawan itu membuat hidup jadi lebih mudah? 

Tapi apa sih Beauty Privilege itu? 

So, kamu pasti penasaran kan? yuk larut dalam perbincangan kami di podcast!

Dengerin podcast kali ini sampai selesai yaa!

Selamat mendengarkan!

LPM Progress, kritis, ilmiah, demokratis!!!

#Privilege

#Privilese

#BeautyPrivilege

#Rupawan

#LPMProgress

Jul 09, 202011:57
Part of sexism

Part of sexism

Sering ga sih kalian menerima perlakuan seksis dalam pergaulan?

Atau mungkin kalian sendiri melakukan tindakan seksis kepada orang lain?


Hal ini sering tidak kita sadari lho. Karena sudah melekat dalam budaya. Dan sebenarnya seksisme ini tidak baik. 

Istilah seksisme dikenal secara luas saat terjadi Gerakan Pembebasan Perempuan ( Women's Liberation Movement) pada tahun 1960.


Tapi apa sih itu seksisme dan apa aja bentuk dari produk Patriarki ini?


Jadi, mari gabung mendengarkan perbincangan kami di Podcast!

Kali ini kami akan membahas dengan uwu apa itu seksisme dan apa saja bentuknya.

Jangan tutup telinga yaaaa...

Pantengin terus podcast kali ini sampai selesai!

Selamat mendengarkan!

LPM Progress, kritis, ilmiah, demokratis!!!


#Sexism

#Seksisme

#Patriarki

#LPMProgress

Apr 18, 202009:08
Pola Asuh Pemicu Bullying

Pola Asuh Pemicu Bullying

Saat ini kasus bully (perundungan) sudah merajalela di lingkungan masyarakat. Padahal, tidak sedikit dampak negatif dari perilaku ini, baik bagi kalangan yang mem-bully (pelaku) maupun yang di-bully (korban)

Soo, kali ini LPM Progress akan membahas mengenai perundungan dan hal-hal apa saja yang dapat menyebabkan seseorang melakukan perundungan.

Pastikan kalian pantengin sampai selesai ya!!! Selamat menikmati.

LPM Progress Kritis, Ilmiah, dan Demokratis


#Bullying #PolaAsuh #Keluarga

Mar 20, 202031:36
Kekerasan Dalam Pacaran
Mar 18, 202022:19
Mitos-Mitos Tentang Imlek

Mitos-Mitos Tentang Imlek

Imlek adalah perayaan tahun baru china yang dirayakan oleh kaum Tionghoa. Perayaan ini merupakan bagian dari tradisi Tionghoa yang terus menerus berkembang turun temurun. Imlek yang dirayakan setiap tahun oleh kaum Tionghoa juga selalu memiliki mitos-mitos yang dipercayai. Uniknya mitos-mitos ini tetap lestaridan terus ada hingga zaman kini sudah menginjak yang sudah modern.

Pantengin terus LPM Progress di Spotify @LPM Progress ya guysss!

Ditunggu saran, kritik dan komentar kalian ya guys

#progresspodcast #imlek #happychinesenewyear #gongxifacai2020 #lpmprogress #yearoftherat

Jan 25, 202007:41
"Suka Sama Teman?" [PROGRESS PODCAST]

"Suka Sama Teman?" [PROGRESS PODCAST]

Taukah kamu menurut riset 90% perempuan dan laki-laki tidak bisa berteman secara murni, karena perempuan dan laki-laki cenderung salah satunya terbawa suasana dan bermain perasan satu sama lain.
Oct 19, 201908:55